Agenda dan Judul Penelitian Dosen Tetap dan Tesis

No.

Nama Dosen Agenda Penelitian Judul Penelitian Keterlibatan dengan Jaringan Penelitian*
(1) (2) (3) (4) (5)
1. Dra. Rina Trisnawati MSi, Ak. Ph.D. CA

 

Hibah Pascasarjana (PHP) tahun ke-3 Pengembangan dan Implementasi Model Manajemen Laba Melalui Mekanisme Corporate Governance (Studi Empiris Pada Perusahaan Go-Publik Di Indonesia) Penelitian Multitahun: 3 Tahun. DP2M DIKTI, Universitas Kebangsaan Malaysia (UKM-MIICEMA)
2. Dra. Rina Trisnawati MSi, Ak. Ph.D. CA

 

Hibah Doktor Pengukuran dan Implementasi CSR Pada Perusahaan Go Publik Di Indonesia Berdasarkan Kelompok Industri Per 2010-2012. LPPM UMS
3. Dra. Rina Trisnawati MSi, Ak. Ph.D. CA

 

Penelitian Unggulan Program Studi (PUPS) tahun ke-2 Implementasi CSR Sebagai Bentuk Tanggungjawab Sosial Perusahaan (Studi Komparasi  Industri Perbankan Syariah dan Konvensional Di Indonesia). Penelitian Multitahun: 3 Tahun. LPPM UMS
4. Dra. Rina Trisnawati MSi, Ak. Ph.D. CA

 

Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) tahun ke-1 Model Pemberdayaan Komunitas Usaha Mikro dan Pra Sejahtera Produktif Melalui Program ‘Daya’ (Implementasi CSR Bank Tabungan Pensiunan Nasional). Penelitian Multitahun: 2 Tahun. DP2M DIKTI & Bank BTPN
5. Dra. Rina Trisnawati MSi, Ak. Ph.D. CA

 

Hibah Pascasarjana (PHP) tahun ke-1 Tindakan Manajemen Laba Ditinjau dari Perspektif Efisien dan Oportunistik untuk Meningkatkan Kualitas Informasi Keuangan
(Studi Komparasi Indeks JII  dan LQ 45, Bursa Efek Indonesia Periode 2004 – 2013. Penelitian Multi Tahun (3 Tahun).
DP2M DIKTI, Universitas Kebangsaan Malaysia (UKM-KLIBEL)
6. Dra. Rina Trisnawati MSi, Ak. Ph.D. CA

 

Penelitian Unggulan Program Studi (PUPS) tahun ke-3 Implementasi CSR Sebagai Bentuk Tanggungjawab Sosial Perusahaan (Studi Komparasi  Industri Perbankan Syariah dan Konvensional Di Indonesia) (Multi Tahun: 3 Tahun). LPPM UMS
7. Dra. Rina Trisnawati MSi, Ak. Ph.D. CA

 

Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) tahun ke-2 Model Pemberdayaan Komunitas Usaha Mikro dan Pra Sejahtera Produktif Melalui Program ‘Daya’ (Implementasi CSR Bank Tabungan Pensiunan Nasional). Penelitian Multitahun: 2 Tahun. DP2M DIKTI & Bank BTPN
8. Dra. Rina Trisnawati MSi, Ak. Ph.D. CA

 

Penelitian Kolaborasi Pengaruh Pengalaman, Keahlian, Situasi Audit, Etika, Gender Terhadap Skeptisisme Profesi Auditor. LPPM UMS
9. Dr. Erma Setiawati, M.M. Penelitian Kolaborasi Dosen-Mahasiswa Perbedaan Pengungkapan Tanggungjawab Sosial (CSR) Antara Bank Konvensional dan Bank Syariah Di Indonesia.  LPPM UMS
10. Dr. Erma Setiawati, M.M. Penelitian Unggulan Program Studi (PUPS) tahun ke-2 Implementasi CSR sebagai Bentuk Tanggungjawab Sosial Perusahaan (Studi Komparasi Industri Perbankan Syariah dan Konvensional Di Indonesia). Penelitian Multitahun: 3 Tahun.  LPPM UMS
11. Dr. Erma Setiawati, M.M. Hibah Doktor Pengembangan Komoditas Batik: Determinasi Budaya Ekonomi dan Perubahan Struktur Politik (Kebijakan) terhadap Perkembangan Usaha Ekonomi Lokal. (Studi Tentang Pengusaha Batik Laweyan Surakarta) LPPM UMS
12. Dr. Erma Setiawati, M.M.  Penelitian Kolaborasi Kualitas Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah Ditinjau dari Sumber Daya Manusia, Pengendalian Intern, Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Pemahaman Akuntansi.  LPPM UMS
13. Dr. Erma Setiawati, M.M. Penelitian Unggulan Program Studi (PUPS) tahun ke-3 Implementasi CSR Sebagai Bentuk Tanggungjawab Sosial Perusahaan (Studi Komparasi Industri Perbankan Syariah dan Konvensional Di Indonesia) (Multi Tahun: 3 Tahun).  LPPM UMS
14. Dr. Erma Setiawati, M.M.  Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap CSR (Survey pada Industri Perbankan di Indonesia)  DP2M DIKTI
15. Dr. Noer Sasongko, SE, MSi, Ak, CA, PIA Hibah Pasca Sarjana (PHP) tahun ke-3 Implementasi Model Manajemen Laba 1 Melalui Mekanisme Corporate Govermance (Studi Empiris pada Perusahaan Go Public Di Indonesia) DP2M DIKTI
16. Dr. Noer Sasongko, SE, MSi, Ak, CA, PIA Hibah Doktor Kandungan Informasi dan Nilai Perusahaan pada Internet Financial Reporting dan Tingkat Pengungkapan Informasi Website Tahun Ke-1 LPPM UMS
17. Dr. Noer Sasongko, SE, MSi, Ak, CA, PIA Hibah Doktor Kandungan Informasi dan Nilai Perusahaan pada Internet Financial Reporting dan Tingkat Pengungkapan Informasi Website Tahun Ke-2 LPPM UMS
18. Dr. Noer Sasongko, SE, MSi, Ak, CA, PIA Hibah Doktor Kandungan Informasi pada Internet Financial Reporting dan Tingkat Pengungkapan Informasi Website. LPPM UMS
19. Dr. Noer Sasongko, SE, MSi, Ak, CA, PIA Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi Pusat Logistik Terpadu-Bawang Merah (Puslogdu-Bm); sebagai Model Revitalisasi Fungsi dan Peran Pasar Bawang Merah untuk Meningkatkan Profitabilitas Usaha Tani Bawang Merah di Kabupaten Brebes. DP2M DIKTI
20. Dr. Noer Sasongko, SE, MSi, Ak, CA, PIA  Hibah Bersaing Baitul Maal-Ranting (Bm-R): Model Pengembangan Pengelolaan Zakat Infaq dan Shadaqoh sebagai Upaya Penguatan Ekonomi Masyarakat Marjinal Berbasis Ranting Muhammadiyah DP2M DIKTI
21. Dr. Noer Sasongko, SE, MSi, Ak, CA, PIA Hibah Pascasarjana (PHP) tahun ke-3 Pengembangan dan Implementasi Model Manajemen Laba Melalui Mekanisme Corporate Governance (Studi Empiris pada Perusahaan Go-Publik Di Indonesia) Penelitian Multitahun: 3 Tahun. DP2M DIKTI, Universitas Kebangsaan Malaysia (UKM-MIICEMA)
22. Dr. Noer Sasongko, SE, MSi, Ak, CA, PIA Hibah Pascasarjana (PHP) tahun ke-1 Tindakan Manajemen Laba Ditinjau Dari Perspektif Efisien dan Oportunistik untuk Meningkatkan Kualitas Informasi Keuangan

(Studi Komparasi Indeks JII dan LQ 45, Bursa Efek Indonesia Periode 2004 – 2013). Penelitian Multitahun 3 Tahun (Tahun Ke-1)

DP2M DIKTI, Universitas Kebangsaan Malaysia (UKM-KLIBEL)
23. Dr. Noer Sasongko, SE, MSi, Ak, CA, PIA Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Model Penguatan Ekonomi Masyarakat Marjinal Berbasis Komunitas Ranting Muhammadiyah. Penelitian Multitahun 2 Tahun (Tahun Ke-1) DP2M DIKTI
24. Dr. Zulfikar, S.E., M.Si. Hibah bersaing tahun ke-1 Model Pembuatan Kebijakan Pengeluaran Publik Belanja Pendidikan Dasar di Pemerintah Kabupaten Boyolali DP2M DIKTI
25. Dr. Zulfikar, S.E., M.Si. Hibah bersaing tahun ke-2 Model Pembuatan Kebijakan Pengeluaran Publik Belanja Pendidikan Dasar di Pemerintah Kabupaten Boyolali  DP2M DIKTI
26. Dr. Zulfikar, S.E., M.Si.  Penelitian Unggulan Program Studi (PUPS) tahun ke-1) Pengaruh Karakteristik Perusahaan terhadap CSR (Survey pada Industri Perbankan di Indonesia)  LPPM UMS
27. Dr. Zulfikar, S.E., M.Si. Penelitian Unggulan Program Studi (PUPS) tahun ke-2 Implementasi CSR sebagai Bentuk Tanggungjawab Sosial Perusahaan (Studi Komparasi  Industri Perbankan Syariah dan Konvensional Di Indonesia). Penelitian Multitahun 3 Tahun (Tahun Ke-2) LPPM UMS
28. Dr. Zulfikar, S.E., M.Si. Penelitian Unggulan Program Studi (PUPS) tahun ke-3 Implementasi CSR sebagai Bentuk Tanggungjawab Sosial Perusahaan (Studi Komparasi Industri Perbankan Syariah dan Konvensional di Indonesia). Penelitian Multitahun 3 Tahun (Tahun Ke-3) LPPM UMS
29. Dr. Zulfikar, S.E., M.Si. Penelitian Kolaborasi Pengembangan Komoditas Batik: Determinasi Budaya Ekonomi dan Perubahan Struktur Politik (Kebijakan) Terhadap Perkembangan Usaha Ekonomi Lokal.Studi tentang Pengusaha Batik Laweyan Surakarta. LPPM UMS
30. Dr. Zulfikar, S.E., M.Si. Penelitian Kolaborasi Model Pemilihan Kebijakan Layanan Perbankan Syariah terhadap Masyarakat untuk Meningkatkan Skala Usaha  LPPM UMS
31. Dr. Zulfikar, S.E., M.Si. Penelitian Disertasi Dosen Dekontruksi Realitas Sosial Kesatuan Akuntansi dengan Pendekatan Filsafat Jawa Tuna Satak Bathi Sanak  DP2M DIKTI
32. Dr. Triyono, S.E., M.Si. Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Analisis Daya Saing Daerah dan Implikasi Terhdap Pembangunan Wilayah Di Jawa Tengah. Tahun ke-1 DP2M DIKTI
33. Dr. Triyono, S.E., M.Si. Penelitian Fundamental Model Interaksi Struktur Kepemilikan Terhadap Kebijakan Hutang dan Deviden dalam Prespektif Teori Keagenan pada Perusahaan manufaktur Go Publik di Indonesia  DP2M DIKTI
34. Dr. Triyono, S.E., M.Si. Hibah Kompetitif Tahun 1 Pengaruh Kualitas Corporate Governance, Kepemilikan Institusi, Fundamental Perusahaan terhadap Kinerja, Nilai Perusahaan dan Perilaku Pengambilan Risiko  DP2M DIKTI
35. Dr. Triyono, S.E., M.Si. Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT Tahun 1) Analisis Daya Saing Daerah dan Implikasi terhadap Pembangunan Wilayah di Jawa Tengah Baitul Maal Wa Tamwil-Desa (BMTD) sebagai Modal Devitalisasi DP2M DIKTI
36. Dr. Triyono, S.E., M.Si. Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Analisis Daya Saing Daerah dan Implikasi Terhdap Pembangunan Wilayah Di Jawa Tengah. Tahun ke-2 DP2M DIKTI
37. Dr. Triyono, S.E., M.Si. Hibah Kompetitif Tahun 1 Pengaruh Kualitas Corporate Governance, Kepemilikan Institusi terhadap Kinerja dan Risiko Perusahaan DP2M DIKTI
38. Dr. Triyono, S.E., M.Si.  Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT Tahun 2) Model Hubungan Struktur Kepemilikan dan Karakteristik Perusahaan dengan  Kualitas Corporate Governance dan Kinerja Perusahaan: Kasus Perusahaan Terpilih pada Corporate Governance Perception Index.  DP2M DIKTI
39. Dr. Fatchan Achyani, S.E., M.Si. Penelitian Kolaborasi          Penelitian Kolaborasi Dosen-Mahasiswa Pengaruh Rasio Camel dan Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Di Bank Syariah. LPPM UMS
40. Dr. Fatchan Achyani, S.E., M.Si. Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Fungsi dan Peran Lumbung Pangan Desa untuk Meningkatkan Ketahanan Pangan: Kasus pada Desa Tertinggal di Kabupaten Sukoharjo DP2M DIKTI
41. Dr. Fatchan Achyani, S.E., M.Si.  Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Model Penguatan Ekonomi Masyarakat Marjinal Berbasis Komunitas Ranting Muhammadiyah.  DP2M DIKTI
42. Dr. Fatchan Achyani, S.E., M.Si. Penelitian Fundamental Model Hubungan Struktur Kepemilikan dan Karakteristik Perusahaan dengan  Kualitas Corporate Governance dan Kinerja Perusahaan : Kasus Perusahaan Terpilih pada Corporate Governance Perception Index  DP2M DIKTI
43. Dr. Fatchan Achyani, S.E., M.Si.  Penelitian Kolaboratif Model Pemilihan Kebijakan Layanan Perbankan Syariah terhadap Masyarakat untuk Meningkatkan Skala Usaha  LPPM UMS
44. Dr. Fatchan Achyani, S.E., M.Si. Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Baitul Maal wa Tamwil Desa (BMTD) sebagai Model Revitalisasi Fungsi dan Peran Lumbung Pangan Desa untuk Meningkatkan Ketahanan Pangan: Kasus pada Desa Tertinggl di Kabupaten Sukoharjo  LPPM UMS
45. Prof. Dr.  Bambang Setiaji, MS Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Kualitas SDM yang rendah: Analisis Intensitas Input dan Elastisitas Subsidi pada Industri Makanan dan Tekstil Jawa Tengah. DP2M DIKTI
46. Prof. Dr.  Bambang Setiaji, MS Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Model Percepatan Pertumbuhan Industri Mamin (Makanan-Minuman) dan Tekstile dalam rangka percepatan dan perluasan pembangunan ekonomi DP2M DIKTI
47. Prof. Dr. M. Wahyudin Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Analysis of Technical Inefficiency of Food and Textile Industries in Central Java Province DP2M DIKTI
48. Prof. Dr. M. Wahyudin Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT)Tahun 2013 Peta Potensi, Rencana Strategis dan Regulasi Usaha Mikro dan Kecil di Kota Surakarta untuk Peningkatan Komersialisasi Industri Kreatif DP2M DIKTI
49. Prof. Dr. M. Wahyudin Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Kualitas SDM yang Rendah: Analisis Intensitas Input dan Elastisitas Subtitusi pada Industri Makanan dan Tekstil Provinsi Jawa Tengah DP2M DIKTI